Piket Patroli Linmas
Linmas Kelurahan Medono dalam menjaga keamanan wilayah lingkungan di daerah pemukiman maupun perumahan diatur jadwal piket tiap malam. Tugas salah satunya yaitu kegiatan patroli wilayah di Kelurahan Medono. Disamping itu RT/RW juga aktif dalam mengaktikan Poskampling dilingkungannya masing-masing.